Home » » Tips Membuat Postingan cepat terindeks oleh mesin Pencari dalam hitungan menit

Tips Membuat Postingan cepat terindeks oleh mesin Pencari dalam hitungan menit

Tips ini untuk para pengunjung yang suka bloging dalam dunia internet atau lebih khusunya yang sering update postingan di internet. ketika anda mengepostingkan sebuah postingan belum tentu mesin pencari  langsung mengambil postingan anda untuk di publikasikan salah satu contohnya bagi mesin pencari besar seperti google.


di perlukan beberapa waktu untuk mengindeks postingan yang anda baru saja publikasikan. dan waktu itu bisa dihitung detik,menit,jam, hari, dan bulan, karena mengingat begitu banyak postingan perharinya yang harus di indeks mesin pencari. tetapi anda tidak usah kwatir pada postingan kali ini kita akan mempercepat bagaimana postingan yang baru kita publikasikan bisa diindeks oleh mesin pencari dalam hitungan menit.


disayangkan sekalikan jika anda membuat postingan penting dan bermasalah dengan waktu lalu mesin pencari mengindeksnya berhitungan dengan hari bahkan minggu sampai bulan. nanti kabar berita yang kita telah buat kedaluarsa dong. untuk itu diperlukan tips khusus untuk mengatasi masalah ini .

untuk sobat semua yang ingin tahu bagaimana caranya boleh langsung mengikuti langkah-langkah seperti dibawah ini :
  • KLIK DISINI 
  • setelah itu kopi link tautan anda yang baru anda publikasikan dan pastekan pada halaman submit tersebut
  • dan masukan kode yang tertera dibawahnya lalu klik submit.
  • dan tunggu beberapa menit dan coba anda cek dimesin pencari GOOGLE.COM

0 komentar:

Post a Comment

Pengunjung yang budiman Admin tidak selalu Online jadi dalam berkomentar di mohon gunakanlah kata-kata yang baik dan tidak SPAM , dalam berkomentar juga di mohon untuk menyesuaikan dengan isi postingan yang di baca terimakasih atas partisipasinya.